EONFILM 300
EONFILM 300 adalah produk untuk melindungi ulir pipa/tubing/casing dari proses karat pada waktu penyimpanan. Mengandung corrosion inhibitor sehingga memberi perlindungan yang baik meskipun pada penyimpanan di udara terbuka.
Industri Terkait:
Keunggulan :
- Proteksi Korosi, EONFILM 300 memiliki sifat proteksi korosi yang bagus. Tergantung dari kondisi permukaan metal, kondisi lapangan dan ketebalan aplikasi, EonFilm 300 dapat memberi perlindungan sampai lebih dari 6 bulan.Â
- Mudah diaplikasikan, dapat meresap dengan baik kedalam sela–sela ulir dan memberi perlindungan yang lebih sempurna.Â
- Tahan air melekat pada permukaanlogam. Tahan terhadap air hujan.Â
- Tidak mengering, EONFILM 300 tidak mengering dan lapisan pelindung tidak menjadi retak.Â
Kemasan :Â
- Pail @Â 20Â literÂ
- Drum @ 200Â literÂ
Ketahui lebih Lanjut: