Beranda » Cerita » Pelumas Tahan Panas & Food Grade, Success Story di Industri Pakan Ternak

Pelumas Tahan Panas & Food Grade, Success Story di Industri Pakan Ternak

grease pelumas tahan panas

Cerita

Seiring dengan meningkatnya permintaan pasar akan pakan ternak yang bermutu tinggi, maka industri pakan ternak (feed mill) harus meningkatkan kualitas faktor pendukung baik dalam proses produksi maupun perawatan mesinnya. Faktor pendukung yang mesti diterapkan adalah penggunaan pelumas tahan panas bersertifikat food grade.

Selain itu, pelumas yang diaplikasikan pada mesin pelletizer di sebuah feed mill haruslah mempunyai ketahanan terhadap beban berat serta mempunyai sertifikat halal / grease halal untuk mendukung dan kesempurnaan penerapan ISO 22000. Perlu diwaspadai, feed mill yang tidak menggunakan pelumas tahan panas dan food grade biasanya mengalami beberapa masalah yang sangat merugikan.

Masalah Berikut ini adalah beberapa masalah yang dapat terjadi jika tidak menggunakan pelumas (grease) yang tepat:

  • Grease meleleh, karena tidak menggunakan pelumas tahan panas
  • Akibatnya perlu regreasing lebih sering
  • Semakin sering regreasing, semakin besar biaya yang diperlukan untuk pengadaan grease (boros)
  • Bearing di mesin pelletizer cepat rusak
  • Akibatnya, bearing harus diganti lebih cepat dari semestinya
  • Semakin cepat ganti bearing, semakin besar biaya yang diperlukan untuk pengadaan bearing dan semakin lama downtime / lost production yang harus ditanggung
  • Tidak menggunakan grease food grade berarti tidak memenuhi Food Saftey ISO 22000
  • Akibatnya, produk yang Anda hasilkan belum tentu aman untuk dikonsumsi dan berpotensi terjadi komplain dari customer
  • Dampak akhirnya, biaya operasional makin tinggi tapi tingkat kepercayaan customer Anda justru berkurang

Solusi Untuk mengatasi masalah-masalah yang sangat merugikan seperti tersebut di atas, adalah penggunaan Molykote G-0051 FM. Salah satu pelumas tahan panas unggulan Eonchemicals dengan benefit dan fitur sebagai berikut:

Molykote G0051 fm pelumas tahan panas
  • Tahan panas tinggi, hingga 150 deg. C
  • Merupakan grease food grade NSFH-1
  • Bersertifikat Halal dan Kosher
  • Mendukung penerapan ISO 22000 di feed mill / pellet mill
  • Daya rekat tinggi
  • Tahan air
  • High load
  • Cocok diaplikasikan untuk mesin pelletizer
Distributor Molykote Indonesia

Sudah sejak lama Eonchemicals memberikan solusi dengan produk Molykote G0051 FM ke banyak industri pakan ternak / feed mill di Indonesia. Mereka tetap menggunakan produk ini karena dapat menurunkan biaya operasional pabrik dan terpenuhinya kebutuhan-kebutuhan penting lainnya. Artikel terkait yang mungkin perlu Anda ketahui adalah tentang pelumas oring yang tepat untuk industri.

Success Story Saving Cost Hingga 71%

hasil performa pelumas tahan panas

Konsultasi lebih lanjut untuk menurunkan biaya operasional dan penerapan ISO 22000 dengan pelumas tahan panas tinggi, pelumas food grade & halal silakan chat whatsapp dengan kami sekarang.

Konsultasi dengan EON Sekarang

Kami siap mendengar dan memberikan solusi chemicals yang tepat untuk Anda. Konsultasi bersama pakar kami gratis!

Mulai Konsultasi
Gambar CTA