
Biodiesel B35 merupakan campuran antara 35% biodiesel dan 65% bahan bakar solar. Adanya endapan di dalam biodiesel B35 yang sekarang sudah banyak digunakan oleh unit alat berat, bisa menjadi salah satu penyebab low power pada mesin diesel. Jangan skip artikel ini kalau Anda ingin tahu kisah sukses solusinya salah satu customer di industri semen, ya!
Penyebab Low Power pada Mesin Diesel
- Filter tersumbat
- Deposit pada injektor
Kedua penyebab di atas dapat terjadi karena karakteristik biodiesel berikut ini.
- Biodiesel memiliki sifat higroskopis
- Biodiesel memiliki sifat ketahanan oksidasi dan monogliserida
- Oksidasi bahan bakar sisa di injektor ketika mesin dimatikan
- Oksidasi pada filter karena listrik statis
Kisah Sukses (Solusi)
Eonchemicals merekomendasikan EonFuel 708 sebagai solusi menangani penyebab low power pada mesin diesel. Fuel additive ini juga memiliki fungsi untuk fuel dispersant, injector cleaning, anti-oxydant sekaligus cetane booster.
Kami telah melakukan uji tingkat kebersihan solar dari tangki serta sampel solar sesudah menggunakan EonFuel 708 di salah satu customer dari industri semen. Berikut adalah perbandingannya.
Hasil Cleanliness Test
Ukuran Partikel (μm) | Sampel Blank | +EonFuel 708
2000 ppm |
Penurunan Partikel | Persentase
Penurunan |
≥4 | 5983 | 1257 | 4726 | 79% |
≥6 | 641 | 162 | 479 | 75% |
≥14 | 26 | 10 | 16 | 62% |
ISO Code 4406 | 20/17/12 | 17/15/10 |
Sebelumnya, jumlah partikel konten dari sampel blank terlihat tinggi. Setelah mengaplikasikan EonFuel 708 dengan dosis 2000 ppm, terjadi penurunan partikel pengotor pada sampel solar yang cukup drastis.
Hal ini membuktikan bahwa EonFuel 708 dapat mengurangi efek timbulnya filter blocking akibat terbentuknya endapan sehingga mampu mengatasi penyebab berkurangnya power pada mesin diesel.
Aplikasi EonFuel 708
Aplikasi EonFuel 708 dilakukan pada 4 unit yaitu excavator 17, 18, 35 dan 36. Sebelumnya, keempat excavator tersebut mengalami low power 79 kali. Sesudah menggunakan EonFuel 708, event low power berkurang menjadi 65 kali. Hasil aplikasinya menunjukkan bahwa terjadi penurunan sebanyak 14 kali. Silakan hubungi kami via WhatsApp untuk konsultasi gratis mengenai penyebab low power pada mesin diesel beserta solusinya. EonFuel 708 terbukti mampu meningkatkan kebersihan solar sekaligus mencegah terjadinya masalah low power pada unit, lho!
Konsultasi dengan EON Sekarang
Kami siap mendengar dan memberikan solusi chemicals yang tepat untuk Anda. Konsultasi bersama pakar kami gratis!
