Beranda » Artikel » Penyebab Karat pada Besi dan Solusi yang Tepat untuk Menghilangkannya

Penyebab Karat pada Besi dan Solusi yang Tepat untuk Menghilangkannya

Penyebab Karat pada Besi dan Solusi yang Tepat untuk Menghilangkannya

Artikel

Ingin tahu berbagai penyebab karat pada besi serta solusinya? Chemical seperti apa yang efektif dan efisien digunakan untuk menangani masalah karat, ya? Eonchemicals punya jawabannya. Simak artikel berikut ini yuk!

Penyebab Karat pada Besi

  • Lingkungan korosif, termasuk area di sekitar marine industry yang memiliki konduktivitas tinggi sehingga mempercepat laju korosi
  • Adanya kontaminasi berkelanjutan dengan material lain pada saat melakukan proses operasi
  • Tidak menggunakan chemical pelindung selama masa penyimpanan sparepart
  • Memilih jenis chemical pelindung yang tidak sesuai dengan tantangan korosi yang dihadapi
  • Tidak melakukan persiapan permukaan yang baik sebelum proses coating
  • Menggunakan coating yang tidak tepat atau yang tidak memenuhi standar kualitas

Untuk menghindari terjadinya karat, Anda perlu memahami penyebab karat pada besi dan lakukan antisipasinya. Tapi kalau karat sudah terlanjur terbentuk, Anda bisa mengatasinya dengan rust remover yang tepat!

Solusi: EonRust 501

EonRust 501 merupakan rust remover, yaitu produk solusi Eonchemicals yang berupa cairan untuk membersihkan karat pada besi. Mengandung campuran asam dan surfaktan sehingga dapat membersihkan permukaan logam dari minyak serta kotoran secara cepat. Fungsi dari chemical ini untuk menghilangkan karat dan mempersiapkan permukaan logam untuk dicat ulang.

Selain berfungsi sebagai pembersih besi berkarat, aplikasinya efektif untuk membersihkan sekaligus membantu memperhalus permukaan part pada saat melakukan proses tumbling. Cleaner ini juga memiliki kandungan corrosion inhibitor serta tidak merusak permukaan metal. Cocok untuk membersihkan permukaan aluminium, tembaga, seng dan logam lainnya sehingga meminimalisir timbulnya karat pada besi.

Prosedur Menghilangkan Karat pada Besi

Menggunakan Kuas

  • Bersihkan permukaan besi atau logam dari minyak serta kotoran, ingat: persiapan permukaan yang buruk merupakan penyebab karat pada besi
  • Lakukan chipping atau kerok karat yang tebal terlebih dahulu
  • Oleskan EonRust 501 pada permukaan logam yang berkarat dengan kuas dan diamkan beberapa saat

Metode Pencelupan

  • Gunakan sikat untuk membersihkan karat (jika perlu)
  • Angkat spare part yang telah bersih dari karat setelah pencelupan
  • Bilas dengan air sampai bersih hingga pH akhir mencapai 6-8 (netral) dan karat pada besi dapat terminimalisir

Cara Menghilangkan Karat pada Proses Tumbling

  • Tuangkan EonRust 501 sebanyak 500 ml ke mesin tumbling yang sudah berisi 5-10 liter air dan sambil mesinnya menyala
  • Letakkan material berkarat ke dalamnya
  • Tunggu prosesnya hingga selesai selama 1 jam
  • Ambil kembali material dari dalam mesin tumbling
  • Perhatikan kondisi serta kebersihan material dengan hasil yang memuaskan
Sebelum dan sesudah pembersihan

| Baca artikel sebelumnya: Anti Corrosion dan Scale untuk Boiler

Silakan hubungi kami via WhatsApp untuk konsultasi gratis mengenai penyebab karat pada besi beserta solusinya yang tepat, dan penggunaan EonRust 501 untuk menghilangkan karat. Cairan penghilang karat pada besi ini telah mendapatkan sertifikat halal MUI dengan nomor LPPOM 00170111401220 lho!

Konsultasi dengan EON Sekarang

Kami siap mendengar dan memberikan solusi chemicals yang tepat untuk Anda. Konsultasi bersama pakar kami gratis!

Mulai Konsultasi
Gambar CTA

Temukan solusi inovatif untuk industri Anda

Solusi Terkait

Problem Clarifier Equipment

Clarifier Equipment

Solusi
Clarifier eqquipment pada industri kelapa sawit atau palm oil mill berfungsi untuk ...Baca Selengkapnya
Bermacam problem Cleaning, ini Solusinya 3

Cleaning Divisi Rollshop & Maintenance

Solusi
Cleaning chemical banyak digunakan di divisi rollshop dan maintenance. Umumnya digunakan untuk ...Baca Selengkapnya
02. Problem Cleaning Spare Part dan Solusinya-Finish Sunting

Cleaning Spare Part

Solusi
Salah satu kegiatan maintenance di industri pertambangan adalah proses cleaning spare part ...Baca Selengkapnya